Trimelive.com – Whatsapp merupakan aplikasi sosial media yang sangat populer. Hal tersebut karena kemudahan dalam mengoperasikan aplikasi. Selain itu secara Interface juga sangat ringan, tidak ada iklan, serta privacy yang dijamin.
Didalamnya, supaya orang lain mengenal kita, kita bisa menambahkan foto profil diri kita. Namun kita juga tidak harus mengisi foto profil tersebut, jika mau, kita bisa mengosongkannya atau menambah gambar keren yang tampak seperti foto profil WA kosong.
Apa arti PP WA Kosong?
Mungkin anda pernah mendengar seseorang mengucapkan PP WA kosong, apa maksudnya? Jadi, PP WA kosong adalah istilah dari foto profil WA kosong. Artinya orang tersebut mengosongkan gambar profil nya alih-alih menambahkan gambar dirinya.
Ada banyak alasan mengapa seseorang tidak menambah foto profilnya. Biasanya, hal demikian karena alasan suasana hati yang sedang tidak enak. Entah itu karena depresi akan sesuatu, kesepian, sedih, ingin dihibur, dll.
Seringkali yang mengosongkan foto profil WA adalah perempuan. Seperti yang kita tahu, perempuan sangat mudah berubah emosinya dibandingkan pria. Sebagian dari mereka mengosongkan foto profilnya adalah sebagai kode kalau mereka sedang kecewa dengan pasangannya.
Cara Membuat Gambar Profil WA Kosong
Cara membuat gambar profil WA kosong sebetulnya sangat mudah, anda dapat mengikuti Langkah-langkah berikut:

- Pertama masuk ke aplikasi Whatsapp
- Lalu klik ‘titik tiga’ dipojok atas kanan
- Klik setelan
- Masuk ke akun
- Kemudian klik privasi
- Jika sudah melihat tulisan ‘foto profil’, silahkan klik dan pilih Tidak Ada.

Siapapun tidak ada yang bisa melihat gambar profil anda saat ini. yang orang lain lihat hanyalah gambar kosong.
Kumpulan Gambar Kue Ulang Tahun dan Ucapannya
Kumpulan Gambar Foto Profil WA Kosong
Dibawah ini kumpulan gambar profil Whatsapp kosong yang bisa anda download.











Ucapan Selamat Pagi Islami Bergambar










Itulah kumpulan PP WA kosong keren & unik yang bisa anda jadikan foto profil WA anda sendiri. Dari semua gambar, mana menurut anda yang paling keren?
65 Ide Profil WA Aesthetic beserta Gambar Lengkap